Berita Olahraga Klasemen Liga Spanyol, Madrid jauhi Barcelona

Berita Olahraga Klasemen Liga Spanyol, Madrid jauhi Barcelona

sumber artikel Klasemen Liga Spanyol, Madrid jauhi Barcelona : http://www.antaranews.com/berita/477480/klasemen-liga-spanyol-madrid-jauhi-barcelona
Jakarta (ANTARA News) - Real Madrid menggilas tamunya Real Sociedad 4-1 dalam lanjutan Liga Spanyol di Santiago Bernabeu Sabtu malam.

Empat gol Madrid dicetak oleh James Rodriguez menit ketiga, Sergio Ramos menit 37, serta Karim Benzema menit 52 dan 76. Sementara Gol Real Sociedad dicetak oleh Artiz Elustondo menit 1.

Dengan kemenangan ini Madrid menambah tiga poin menjadi 51 sekaligus memperlebar jarak dengan dengan urutan kedua Barcelona yang memiliki nilai 47. Sebelumnya Madrid hanya unggul satu poin namun kini menjadi empat poin.

Kedua tim sama-sama telah memainkan 20 pertandingan. Namun Minggu malam, Barca berpeluang untuk mempersempit jarak dan terus membuntuti Madrid. Nanti malam Barca akan menjamu urutan ke-6 Villarreal.

Sementara itu juara musim lalu Atletico Madrid mengalahkan tuan rumah Eibar dengan skor akhir 3-1. Gol Atletico dicetak oleh Antoine Griezmann pada menit ketujuh, Mario Mandzukic menit 23 dan 25. Sementara Eibar membalas lewat Federico Piovaccari menit 89.

Dengan kemenangan ini, menurut laman lfp, Atletico menyamai perolehan poin Barca di posisi dua dengan 47 poin.

Namun posisi pasukan Diego Simeone tetap di urutan ketiga karena kalah "head to head" dengan Barca. Atletico pernah kalah 2-0 saat melawan Barca yang menjadi tuan rumah pada 13 September 2014.


Hasil pertandingan
(Tuan rumah disebut di depan)

Jumat, 30 Januari

Rayo 1-2 Deportivo


Sabtu, 31 Januari

R. Madrid 4-1 R. Sociedad
Eibar 1-3 Atlético
Granada 1-0 Elche
Celta 1-0 Córdoba


Jadwal

Minggu, 1 Februari

Levante vs Athletic
Almería vs Getafe
Sevilla vs Espanyol
FC Barcelona 21:00 Villarreal


Senin 02, 2 Februari

Málaga vs Valencia


Klasemen sementara


Klub
NilaiMnMDKGMGK
1
Real Madrid
512017036817
2
FC Barcelona
47201523549
3
Atlético Madrid
472115244320
4
Valencia CF
412012533818
5
Sevilla FC
391912343120
6
Villarreal CF
382011543317
7
Málaga CF
32209562321
8
SD Eibar
27217682529
9
RCD Espanyol
26207582529
10
RC Celta
24216692023
11
Rayo Vallecano
232172122238
12
Real Sociedad
22215792128
13
RC Deportivo
212156101834
14
Athletic Club
202055101626
15
Getafe CF
202055101628
16
Córdoba CF
18213991631
17
Granada CF
18213991433
18
Elche CF
172145121842
19
UD Almería
162044121733
20
Levante UD
162037101335

Editor: Unggul Tri Ratomo

COPYRIGHT © ANTARA 2015

Mampir pada situs tips cara cepat hamil. Hatur nuhun sudah mampir pada artikel Klasemen Liga Spanyol, Madrid jauhi Barcelona
Ranking: 5

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment

 
© Cara Cepat Hamil All Rights Reserved