sumber http://www.antaranews.com/berita/474991/nadal-taklukkan-mikhail-youzhny-di-australia-terbuka
Melbourne (ANTARA News) - Petenis peringkat ketiga dunia Rafael Nadal menaklukkan petenis Rusia Mikhail Youzhny dalam tiga set langsung pada turnamen Australia Terbuka 2015, Senin.
Petenis Spanyol yang telah sembuh dari cedera itu mengalahkan Youzhny 6-3, 6-2, dan 6-2 dalam pertandingan selama satu jam 50 menit dengan kemungkinan akan menghadapi petenis tuan rumah Luke Saville atau petenis Amerika Serikat Tim Smyczek pada babak kedua.
Semifinalis satu kali turnamen AS Terbuka itu menguji lawan pertamanya saat Nadal mencari permainan yang sesuai dalam laga nomor tunggal putra.
Nadal hanya kecolongan satu servis yang dipatahkan Youzhny dan meloloskan enam pukulan servis ke sisi petenis Rusia itu untuk menyelesaikan pertandingan.
Juara Grand Slam 14 kali itu melewatkan gelar turnamen akhir tahun 2014 akibat radang usus buntu dan juga berjuang setelah cedera pergelangan tangan dan tulang punggung.
Nadal hanya mengikuti sejumlah kecil pertandingan sejak mengikuti Wimbledon pada Juli 2014.
Ketidak-bugaran Nadal dalam mengikuti pertandingan tenis terlihat jelas di Qatar, Januari, ketika dia dipermalukan pada babak pertama oleh petenis Jerman Michael Berrer yang merupakan pemain hasil kualifikasi dengan peringkat lebih dari 100.
Berikut hasil pertandingan terkini Australia Terbuka 2015 pada hari pertama di Melbourne Park, Senin seperti dilaporkan AFP.
Tunggal putra, babak pertama:
Grigor Dimitrov (Bulgaria x10) vs Dustin Brown (Jerman) 6-2, 6-3, 6-2
Joao Sousa (Portugal) vs Jordan Thompson (Australia) 6-4, 7-6 (7/5), 6-4
Martin Klizan (Slovakia x32) vs Tatsuma Ito (Jepang) 7-6 (8/6), 6-2, 6-4
Marinko Matosevic (Australia) vs Alexander Kudryavtsev (Rusia) 6-4, 6-7 (5/7), 4-6, 7-5, 6-3
Kevin Anderson (Afrika Selatan x14) vs Diego Schwartzman (Argentina) 7-6 (7/5), 7-5, 5-7, 6-4
Lukas Lacko (Slowakia) vs Maximo Gonzalez (Argentina) 4-6, 6-2, 7-5, 6-7 (4/7), 6-1
Ricardas Berankis (Lithuania) vs Igor Sijsling (Belanda) 2-6, 6-4, 7-6 (7/2), 6-7 (6/8), 6-4
Andreas Seppi (Italia) vs Denis Istomin (Uzbekistan) 5-7, 6-3, 2-6, 6-1, 6-4
Jeremy Chardy (Prancis x29) vs Borna Coric (Kroasia) 3-6, 6-4, 7-5, 6-4
Andy Murray (Inggris x6) vs Yuki Bhambri (India) 6-3, 6-4, 7-6 (7/3)
Richard Gasquet (Prancis x24) vs Carlos Berlocq (Argentina) 6-1, 6-3, 6-1
James Duckworth (Australia) vs Blaz Kavcic (Slowakia) 6-2, 5-7, 7-6 (9/7), 3-6, 6-2
Rafael Nadal (Spanyol x3) vs Mikhail Youzhny (Rusia) 6-3, 6-2, 6-2
Tomas Berdych (Ceko x7) vs Alejandro Falla (Kolombia) 6-3, 7-6 (7/1), 6-3
David Goffin (Belgia x20) vs Michael Russell (Amerika Serikat) 6-3, 6-3, 5-7, 6-0
Edouard Roger-Vasselin (Prancis) vs Tommy Robredo (Spanyol x15) 3-2 mundur
Tunggal putri, babak pertama:
Julia Goerges (Jerman) vs Belinda Bencic (Swiss x32) 6-2, 6-1
Simona Halep (Romania x3) vs Karin Knapp (Italia) 6-3, 6-2
Lara Arruabarrena (Spanyol) vs Renata Voracova (Ceko) 6-1, 6-2
Magdalena Rybarikova (Slovakia) vs Ana Konjuh (Kroasia) 6-4, 6-4
Jarmila Gajdosova (Australia) vs Alexandra Dulgheru (Romania) 6-3, 6-4
Peng Shuai (China x21) vs Tatjana Maria (Jerman) 6-4, 7-5
Klara Koukalova (Ceko) vs Storm Sanders (Australia) 7-5, 6-4
Kristina Mladenovic (Prancis) vs Sabine Lisicki (Jerman x28) 4-6, 6-4, 6-2
Lucie Hradecka (Ceko) vs Ana Ivanovic (Serbia x5) 1-6, 6-3, 6-2
Caroline Garcia (Prancis) vs Svetlana Kuznetsova (Rusia x27) 6-4, 6-2
Karolina Pliskova (Ceko x22) vs Evgeniya Rodina (Rusia) 7-5, 6-1
Anna Schmiedlova (Slowakia) vs Chanelle Scheepers (Afrika Selatan) 6-4, 4-6, 6-2
Polona Hercog (Slovenia) vs Wang Qiang (Tiongkok) 3-6, 6-3, 6-2
Bethanie Mattek-Sands (Amerika Serikat) vs Duan Ying-ying (Tiongkok) 6-4, 3-6, 6-3
Yanina Wickmayer (Belgia) vs Anastasia Pavlyuchenkova (Rusia x23) 4-6, 6-3, 6-3
Katerina Siniakova (Ceko) vs Elena Vesnina (Rusia) 6-2, 7-5
Oceane Dodin (Prancis) vs Alison Riske (Amerika Serikat) 7-6 (7/5), 3-6, 6-3
Stefanie Voegele (Swiss) vs Pauline Parmentier (Prancis) 6-1, 3-6, 6-2
Monica Puig (Puerto Rico) vs Arina Rodionova (Australia) 6-0,-6-3
(Uu.I026)
Mampir ke website http://caracepathamil-tips.com/. Hatur nuhun sudah mampir di artikel Nadal taklukkan Mikhail Youzhny di Australia Terbuka
Petenis Spanyol yang telah sembuh dari cedera itu mengalahkan Youzhny 6-3, 6-2, dan 6-2 dalam pertandingan selama satu jam 50 menit dengan kemungkinan akan menghadapi petenis tuan rumah Luke Saville atau petenis Amerika Serikat Tim Smyczek pada babak kedua.
Semifinalis satu kali turnamen AS Terbuka itu menguji lawan pertamanya saat Nadal mencari permainan yang sesuai dalam laga nomor tunggal putra.
Nadal hanya kecolongan satu servis yang dipatahkan Youzhny dan meloloskan enam pukulan servis ke sisi petenis Rusia itu untuk menyelesaikan pertandingan.
Juara Grand Slam 14 kali itu melewatkan gelar turnamen akhir tahun 2014 akibat radang usus buntu dan juga berjuang setelah cedera pergelangan tangan dan tulang punggung.
Nadal hanya mengikuti sejumlah kecil pertandingan sejak mengikuti Wimbledon pada Juli 2014.
Ketidak-bugaran Nadal dalam mengikuti pertandingan tenis terlihat jelas di Qatar, Januari, ketika dia dipermalukan pada babak pertama oleh petenis Jerman Michael Berrer yang merupakan pemain hasil kualifikasi dengan peringkat lebih dari 100.
Berikut hasil pertandingan terkini Australia Terbuka 2015 pada hari pertama di Melbourne Park, Senin seperti dilaporkan AFP.
Tunggal putra, babak pertama:
Grigor Dimitrov (Bulgaria x10) vs Dustin Brown (Jerman) 6-2, 6-3, 6-2
Joao Sousa (Portugal) vs Jordan Thompson (Australia) 6-4, 7-6 (7/5), 6-4
Martin Klizan (Slovakia x32) vs Tatsuma Ito (Jepang) 7-6 (8/6), 6-2, 6-4
Marinko Matosevic (Australia) vs Alexander Kudryavtsev (Rusia) 6-4, 6-7 (5/7), 4-6, 7-5, 6-3
Kevin Anderson (Afrika Selatan x14) vs Diego Schwartzman (Argentina) 7-6 (7/5), 7-5, 5-7, 6-4
Lukas Lacko (Slowakia) vs Maximo Gonzalez (Argentina) 4-6, 6-2, 7-5, 6-7 (4/7), 6-1
Ricardas Berankis (Lithuania) vs Igor Sijsling (Belanda) 2-6, 6-4, 7-6 (7/2), 6-7 (6/8), 6-4
Andreas Seppi (Italia) vs Denis Istomin (Uzbekistan) 5-7, 6-3, 2-6, 6-1, 6-4
Jeremy Chardy (Prancis x29) vs Borna Coric (Kroasia) 3-6, 6-4, 7-5, 6-4
Andy Murray (Inggris x6) vs Yuki Bhambri (India) 6-3, 6-4, 7-6 (7/3)
Richard Gasquet (Prancis x24) vs Carlos Berlocq (Argentina) 6-1, 6-3, 6-1
James Duckworth (Australia) vs Blaz Kavcic (Slowakia) 6-2, 5-7, 7-6 (9/7), 3-6, 6-2
Rafael Nadal (Spanyol x3) vs Mikhail Youzhny (Rusia) 6-3, 6-2, 6-2
Tomas Berdych (Ceko x7) vs Alejandro Falla (Kolombia) 6-3, 7-6 (7/1), 6-3
David Goffin (Belgia x20) vs Michael Russell (Amerika Serikat) 6-3, 6-3, 5-7, 6-0
Edouard Roger-Vasselin (Prancis) vs Tommy Robredo (Spanyol x15) 3-2 mundur
Tunggal putri, babak pertama:
Julia Goerges (Jerman) vs Belinda Bencic (Swiss x32) 6-2, 6-1
Simona Halep (Romania x3) vs Karin Knapp (Italia) 6-3, 6-2
Lara Arruabarrena (Spanyol) vs Renata Voracova (Ceko) 6-1, 6-2
Magdalena Rybarikova (Slovakia) vs Ana Konjuh (Kroasia) 6-4, 6-4
Jarmila Gajdosova (Australia) vs Alexandra Dulgheru (Romania) 6-3, 6-4
Peng Shuai (China x21) vs Tatjana Maria (Jerman) 6-4, 7-5
Klara Koukalova (Ceko) vs Storm Sanders (Australia) 7-5, 6-4
Kristina Mladenovic (Prancis) vs Sabine Lisicki (Jerman x28) 4-6, 6-4, 6-2
Lucie Hradecka (Ceko) vs Ana Ivanovic (Serbia x5) 1-6, 6-3, 6-2
Caroline Garcia (Prancis) vs Svetlana Kuznetsova (Rusia x27) 6-4, 6-2
Karolina Pliskova (Ceko x22) vs Evgeniya Rodina (Rusia) 7-5, 6-1
Anna Schmiedlova (Slowakia) vs Chanelle Scheepers (Afrika Selatan) 6-4, 4-6, 6-2
Polona Hercog (Slovenia) vs Wang Qiang (Tiongkok) 3-6, 6-3, 6-2
Bethanie Mattek-Sands (Amerika Serikat) vs Duan Ying-ying (Tiongkok) 6-4, 3-6, 6-3
Yanina Wickmayer (Belgia) vs Anastasia Pavlyuchenkova (Rusia x23) 4-6, 6-3, 6-3
Katerina Siniakova (Ceko) vs Elena Vesnina (Rusia) 6-2, 7-5
Oceane Dodin (Prancis) vs Alison Riske (Amerika Serikat) 7-6 (7/5), 3-6, 6-3
Stefanie Voegele (Swiss) vs Pauline Parmentier (Prancis) 6-1, 3-6, 6-2
Monica Puig (Puerto Rico) vs Arina Rodionova (Australia) 6-0,-6-3
(Uu.I026)
Editor: Fitri Supratiwi
COPYRIGHT © ANTARA 2015
{ 0 comments... read them below or add one }
Post a Comment